Minggu, 10 Oktober 2021

Bagaimana Cara Meningkatkan Semangat Kerja Usai Libur Panjang?

 

 Bagaimana Cara Meningkatkan Semangat Kerja Usai Libur Panjang?

Usai liburan biasanya kita akan mengalami rasa malas yang sangat kronis, dengan dua langkah sederhana ini semua bakal beres, simak


Umumnya ketika kita selesai berlibur pada hari pertama akan merasakan perasaan yang sangat malas untuk bekerja atau beraktivitas

 Tentu saja ini merupakan sebuah fenomena dan juga kondisi yang sangat manusiawi, hampir semua orang akan merasakan hal yang sama namun tentu saja perasaan ini tidak boleh dibiarkan secara berlarut-larut karena akan menghambat aktifitas kita sehingga kita menjadi kurang produktif di hari pertama kita bekerja

 Untuk itulah kami menulis beberapa cara untuk mendapatkan semangat yang lebih baik pada saat usai berlibur.

 

Baca :  Perkataan Anda adalah Hukum Semesta

 

 Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa anda coba namun kami disini hanya akan ingin membagikan beberapa di antaranya semoga cara ini bisa membantu anda untuk meningkatkan semangat kerja anda lebih baik lagi

 Yang pertama adalah bayangkan hasil akhir dari apa yang anda lakukan. Ini merupakan sebuah cara berpikir terbalik sehingga menimbulkan emosi positif yang membuat kita lebih semangat bekerja

Contohnya adalah ketika kita membayangkan hasil dari pekerjaan kita ini adalah mendapatkan uang yang bisa anda belikan sesuatu yang sangat menyenangkan maka kondisi emosi itu yang membuat anda akan lebih bersemangat lagi bekerja pada saat pertama kali anda akan memulai.

 

Baca juga : Definisi Sukses Bagi Trilyuner

 

 Dengan pembayaran hasil akhir dari apa yang anda akan lakukan ini maka anda secara perlahan dan akan mulai bersemangat dan dan lambat laun semangat itu akan semakin besar seperti api kecil yang bisa merambat ke api yang lebih besar lagi dan akhirnya berkobar

 Demikianlah cara kita memantik semangat agar semangat itu itu bisa menjadi lebih besar dan semakin besar lagi teknik berpikir terbalik bagaimana menikmati proses akhir adalah di antara sekian cara untuk membangkitkan semangat bekerja kita

Teknik kedua adalah dengan memantapkan diri bahwa kita sudah berkomitmen di awal ini merupakan sebuah cara kedua yang bisa anda coba agar anda tetap konsisten dengan apa yang sudah anda komitmen kan di awal.

 

Baca juga : Cara Memanggil Keberuntungan

 

 Dengan cara ini ada banyak orang yang bisa terbantu semangat kerjanya menjadi meningkat anda harus semakin lebih berkomitmen bahwa tugas-tugas yang anda kerjakan sekarang adalah hasil pemikiran matang anda untuk mencapai tujuan jadi tidak ada lagi alasan untuk bermalas-malasan apalagi menolak untuk mengerjakan pekerjaan yang penting ini

Dengan cara itu semoga bisa membantu anda menjadi lebih baik lagi dalam hal mengerjakan dan menyelesaikan semua pekerjaan yang sudah anda jadwalkan sebelumnya

Mungkin itu saja dua cara yang efektif untuk membangkitkan semangat bekerja usai liburan semoga dengan cara-cara sederhana ini semangat kerja anda semakin lebih baik lagi dan lebih besar lagi dari waktu ke waktu

 Kuncinya adalah ambilah langkah awal maka selanjutnya semuanya akan berjalan secara otomatis bergerak sendiri dengan lebih cepat akhir kata tetap berburu inspirasi di tengah kondisi situasi seperti ini salam inspirasi setiap hari.

 

Sabtu, 09 Oktober 2021

Keajaiban Berpikir Besar dan Helicopter View

 

Keajaiban Berpikir Besar dan Helicopter View

Kesulitan hidup ini mirip lorong labirin yang punya sejuta pintu, kita semakin bingung pintu mana yang bisa mengantarkan kita ke luar, berikut solusinya


Mengapa begitu banyak orang yang merasakan sempitnya kehidupan? Mungkin ini karena mereka terbiasa untuk berpikir skala kecil.

 Tentu saja banyak orang yang belum tahu cara bagaimana terlepas dari kondisi mereka sepertinya dunia ini terlalu sempit sehingga tidak bisa melihat peluang yang ada.

 Ada pula orang yang sudah melihat peluang tapi kadang dia tidak tahu cara untuk memanfaatkan peluang tersebut ini juga masalah tersendiri yang harus diselesaikan.


Baca : Berapa Harga Kesehatan Anda? Hitung yuk


 Terlepas dari itu semua sebenarnya kita hanya perlu satu hal yaitu kemampuan untuk berpikir besar

Apa itu berpikir besar?  Berpikir besar adalah sebuah kemampuan untuk berpikir dalam skala yang luas, ini tidak sama dengan cara berpikir kita yang cenderung pada satu titik dan tidak menyebar ke segala arah akibatnya kita selalu terpentok dan menemukan jalan buntu dikarenakan tidak ada alternatif untuk mencari jalan lain yang masih terbuka.

 Berbicara tentang berpikir dalam skala besar berarti kita harus memposisikan diri sebagai helikopter view atau perspektif pandangan kita dari atas ketika kita melihat suatu masalah kita berada diatas masalah maka kita bisa menemukan jalan lain dari masalah yang kita hadapi karena cara berpikir atau cara pandang kita sudah berbeda dari sebelumnya.


Baca juga : Cara mudah merakit masa depan


 Itulah sebabnya kenapa orang besar selalu memiliki kemampuan berpikir besar dan jauh karena mereka menyadari bahwa segala sesuatunya memiliki dimensi karena itu jangan terjebak pada satu arah tertentu tapi mulailah menggeser cara berpikir anda ke arah yang lebih tinggi

 Semakin tinggi semakin baik karena anda mendapatkan perspektif yang jauh lebih luas dan lebar lagi

 Ibarat kita dalam ruang labirin yang penuh pintu dan memiliki lika-liku, kita akan merasa bingung untuk mencari jalan keluar karena tidak mau ke arah yang benar serta pintu mana yang harus kita masuk.

 Namun ketika kita berpikir skala besar artinya cara berpikir kita diatas permasalahan maka kita bisa melihat segala macam kemungkinan-kemungkinan yang bisa kita jadikan solusi untuk keluar dari masalah.


Baca juga : Rahasia Menjual Pasti Berhasil


 Inilah seni tentang berpikir besar atau berpikir di luar kotak, orang kreatif bilang adalah out of the box thinking atau berpikir di atas pemikiran

 Banyak orang dengan cara itu kita akan menemukan begitu banyak solusi yang membuat kita menjadi lebih berdaya untuk mengatasi berbagai macam kesulitan hidup

Kemampuan berpikir besar ini sebenarnya diperlukan di masa pandemi corona ketika begitu banyak masalah yang melilit kita setidaknya kita harus memiliki strategi bagaimana bisa terhindar dari masalah tersebut

 Jangan memaksakan diri untuk memandang kepada satu. Tapi mulailah untuk mencari jalan lain yang berbeda, dari sana kita akan mendapatkan banyak sekali kemungkinan yang mungkin di antara kemungkinan itu ada 1 atau 2 solusi yang kita cari

Itulah mengapa kami mengajak pembaca semua untuk berpikir besar atau berpikir secara out of the box, gunakan helikopter view atau cara pandang dari helikopter pada saat mengudara.


Baca juga : Rumus Pasti Menarik Hoki


Dengan cara itu maka masalah yang yang kita lihat sebenarnya tidak sebesar yang kita pikirkan bahkan kita bisa melihat masalah akan semakin kecil kalau cara pandang kita semakin jauh jadi kita punya kemampuan untuk memecahkan masalah itu dengan lebih mudah.

 Mungkin itu saja inspirasi sekitar seni berpikir besar atau berpikir diluar kotak semoga dengan cara ini ini bisa menginspirasi anda yang dalam kondisi terpuruk secara ekonomi dan mungkin mental akibat dampak pandemik corona semoga ini bisa membantu anda terlepas dari masalah dan mendapatkan jawaban dari doa yang dipanjatkan seharian berbagi inspirasi salat inspirasi setiap hari.

Jumat, 08 Oktober 2021

7 Tips Membuat Anda Lebih Kreatif

 7 Tips Membuat Anda Lebih Kreatif


Gunakan kreativitas Anda yang lebih baik untuk mengembangkan dan menyumbangkan ide untuk membantu orang lain.


Banyak hal hebat dimulai dari ide kreatif yang sederhana. Pertimbangkan untuk menyumbangkan beberapa ide terbaik Anda untuk membantu orang lain.

 Semakin kreatif Anda, semakin banyak ide yang bisa Anda ciptakan. Anda bisa menjadi kreatif bahkan jika Anda tidak berpikir demikian.

Saya telah mengenal banyak orang yang takut menggunakan komputer untuk pertama kalinya. Namun, setelah menyelam ke dalamnya mereka menjadi lebih nyaman.

Mereka bersedia mengambil risiko dan membuat beberapa kesalahan. Hasilnya adalah kemampuan untuk belajar dan melakukan hal-hal yang tidak akan pernah dapat mereka lakukan tanpa menggunakan komputer.

Menjadi kreatif dan memikirkan ide-ide yang mengubah dunia terjadi dengan cara yang sama. Semua orang bisa menjadi kreatif tetapi mereka harus mau memulai.

Proses kreatif kemudian akan menjadi lebih alami dari waktu ke waktu. Coba tips berikut untuk membantu Anda dalam perjalanan Anda menjadi lebih kreatif:

1.     Catat ide-ide Anda tentang apa saja yang nyaman dan nyaman saat ini. Yang penting adalah Anda merekam ide-ide Anda. Di masa lalu, saya lupa ide-ide yang saya pikirkan ketika saya sedang berjalan-jalan.

 

Sekarang saya membawa perekam digital di jalan-jalan itu. Di lain waktu saya menggunakan komputer, notepad, atau jurnal saya.

 

Pilih apa yang paling cocok untuk Anda dan pastikan Anda memiliki cara untuk merekam ide Anda setiap saat. Anda tidak pernah tahu kapan ide penting akan muncul.

 

2.     Jangan membatasi diri Anda pada ide-ide yang tampaknya mungkin. Tangkap semua ide Anda. Bahkan yang tampaknya mustahil untuk diterapkan pun penting karena beberapa alasan.

 

Pertama, apa yang tampaknya tidak mungkin bagi Anda mungkin bukan tidak mungkin suatu saat di masa depan atau bagi orang lain.

Kedua, ide-ide mustahil mendorong ide-ide kreatif lebih lanjut yang mungkin lebih mungkin untuk diimplementasikan.

 

3. Ubah pemandangan atau lokasi Anda. Perubahan pemandangan dapat merangsang kreativitas dalam diri Anda. Perubahan mungkin sesederhana melihat ke luar jendela. Anda juga bisa mengunjungi tempat baru seperti taman, pantai, atau mall. Lingkungan baru dapat menumbuhkan ide-ide baru.

 

 4. Baca tentang banyak topik. Sungguh menakjubkan betapa banyak hal dalam subjek yang sama sekali tidak berhubungan dapat mendorong ide-ide baru. Dengan memperluas pengetahuan Anda ke lebih banyak bidang, Anda membuat potensi kreativitas Anda tumbuh.

 

5. Jalan-jalan. Beberapa ide terbaik saya terjadi ketika saya sedang berjalan-jalan. Ini berlaku untuk segala bentuk olahraga sedang. Saya pernah mendengar orang lain yang menulis artikel dan pidato sambil berjalan atau jogging.

 

6. Fokus dalam peningkatan 10-15 menit. Tidak perlu banyak waktu untuk melakukan brainstorming beberapa ide potensial. Faktanya, brainstorming bekerja paling baik bila dilakukan dalam waktu singkat. Berkonsentrasilah selama beberapa menit untuk menghasilkan sebanyak mungkin ide untuk mengatasi area atau masalah tertentu.

 

Kemudian tangkap apa pun yang terlintas dalam pikiran sepanjang hari (lihat tip #1). Anda akan memiliki beberapa ide untuk dipertimbangkan untuk sedikit investasi waktu. Salah satunya bisa menjadi sesuatu yang luar biasa untuk membantu orang lain.

 

7. Berpikir besar. Pertanyaan apa yang Anda ajukan untuk mendorong ide-ide Anda? Semakin besar pertanyaannya, semakin besar dampak ide-ide tersebut terhadap dunia. Anda bisa mulai dengan mengatasi masalah yang lebih kecil tetapi jangan membatasi diri Anda pada masalah itu.

 

Anda memiliki pengalaman, pengetahuan, dan bakat unik yang harus diterapkan untuk membantu orang lain dalam skala besar juga.

 

Ikuti kiat-kiat ini dan Anda akan segera menghasilkan ide-ide yang berpotensi mengubah dunia. Jangan biarkan kurangnya kreativitas Anda sebelumnya menghalangi Anda untuk mengembangkan dan menyumbangkan ide-ide Anda. Mulailah hari ini.

 

Cara Mudah Dapat Ide Bagus Lewat Bantuan Kamus Bahasa

 

Cara Mudah Dapat Ide Bagus Lewat Bantuan Kamus Bahasa

Dengan teknik sederhana ini ternyata bisa menyelesaikan begitu banyak masalah, sangat mudah dan efektif, simak selengkapnya disini


Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang cara yang paling mudah bagaimana kita meningkatkan ide kreatif melalui teknik pikiran bawah sadarpada diri kita.

 Mengapa ide kreatif ini sangat penting? Karena di zaman yang sangat sulit ini faktor ide kreatif atau inovasi merupakan salah satu faktor menentukan keberhasilan seseorang.

 Itu sebabnya kita harus selalu memiliki ide-ide yang cemerlang yang bisa menyelesaikan banyak persoalan, tidak perduli apakah anda seorang pelajar, pengusaha atau ibu rumah tangga sekalipun, semuanya memerlukan ide kreatif untuk memecahkan semua persoalan hidup yang semakin hari semakin kompleks.

 

Baca : Berapa Harga Kesehatan Anda? Hitung yuk

 

 Ide kreatif ini merupakan sebuah cara baru  yang bersumber pada diri sendiri atau dari orang lain, dengan ide tersebut kita akan mendapatkan solusi-solusi baru yang selama ini belum terpikirkan.

 Dengan cara ini maka kita akan mendapatkan kesempatan untuk memecahkan lebih banyak lagi masalah-masalah yang selama ini melilit kita.

 Ini sangat penting, terutama untuk pengusaha yang sekarang sedang tersandung akibat wabah virus corona dengan ide kreatif maka kita seolah-olah bisa mengatasi segala macam masalah tanpa kesulitan.

 

Baca juga : Cara mudah merakit masa depan

 

 Ini berkat ide yang kita dapatkan dari cara-cara khusus sehingga apapun permasalahannya lebih mudah diselesaikan dengan baik cara yang paling mudah.

Untuk meningkatkan ide kreatif adalah dengan memiliki kamus bahasa indonesia, benarkah dengan cara ini kita bisa mendapatkan banyak ide?

 Ternyata bisa, caranya sangat mudah anda hanya fokus pada lembar demi lembar sambil mensugestikan kepada diri sendiri bahwa anda sedang mencari ide memecahkan masalah ini atau itu.

Contohnya begini, ketika anda ingin mencari ide untuk mendapatkan ide usaha yang menguntungkan maka katakan kepada diri lebih tepatnya kepada bawah sadar anda bahwa anda sedang mencari ide usaha yang paling menguntungkan saya di masa kini dan akan datang sambil mensugestikan itu anda langsung membolak-balikkan kamus bahasa indonesia tersebut hingga sampai pada halaman yang anda yakini menemukan solusi tersebut.

 

Baca juga : Rahasia Menjual Pasti Berhasil

 

 Ketika anda mendapatkan halaman dan juga urutan kata-kata biasanya dengan teknik. Koordinat maka anda menemukan kata dan dengan kata itu anda sudah mulai memikirkan ide baru yang anda temukan di kamus bahasa indonesia tersebut.

Ini merupakan cara yang cukup kreatif dan juga penuh alternatif anda memetik ide ini dari sesuatu yang rendem atau sesuatu yang tidak terpikirkan sebelumnya melalui tangan anda yang dikombinasikan dengan sugesti atau pikiran bawah sadar anda sehingga menemukan kata itu jika anda melakukan ini secara teratur maka lambat laun pikiran bawah sadar anda akan terlatih untuk menemukan kata yang paling tepat sesuai apa yang anda inginkan.

Cara kerjanya mungkin seperti ini, pikiran sadar anda memberikan umpan berupa pertanyaan yang harus dijawab lalu pikiran bawah sadar anda menjawab melalui mekanisme kamus bahasa indonesia yang anda buka secara acak. 

 

Baca juga : Rumus Pasti Menarik Hoki

 

Ini merupakan teknik yang mungkin banyak orang belum ketahui tapi ada juga sebagian orang yang sudah mengetahui rahasia ini dan mereka sangat terbantu untuk mendapatkan ide-ide baru yang bersifat bawah sadar.

Jadi mulailah untuk mencoba teknik baru ini semoga bisa bermanfaat apapun masalah anda dengan teknik ini memungkinkan anda membuka pintu pintu rahasia yang selama ini tidak anda pikirkan keberadaannya tapi ketika anda membuka pintu tersebut anda mendapatkan inspirasi yang bisa membawa anda ke solusi yang anda inginkan.

 Mungkin itu saja yang bisa kami sampaikan jika anda berkenan cobalah untuk mencoba teknik ini selama sebulan penuh untuk segala macam permasalahan anda akhir kata tetap jaga kesehatan dan selalu berolahraga secara teratur salam inspirasi setiap saat.

Kamis, 07 Oktober 2021

Seni Menciptakan Peluang di Masa Pandemi Corona

 

Seni Menciptakan Peluang di Masa Pandemi Corona

Peluang identic dengan uang, ketika kita kehilangan peluang itu sama artinya kehilangan uang, simak bagiamana cara menciptakan  peluang dan uang disini


Kita ketahui bersama bahwa pada masa ini begitu banyak orang yang kehilangan lapangan pekerjaan dan juga banyak bisnis tutup diakibatkan karena pandem ini, oleh karena itu ada baiknya kita sama-sama belajar untuk berpikir lebih kreatif di tengah masa sulit

 Ketika kita mengalami suatu masalah maka yang perlu kita perhatikan adalah bagaimana kita memposisikan diri kita terhadap kondisi kita sekarang

 Jika memang kita berada diluar lingkaran dari industri sanrise maka sudah waktunya kita merapat ke industri-industri yang sedang dibutuhkan banyak orang di masa milenial ini 

 

Baca : Formula Emas Rekrut Karyawan Emas

 

Tentu saja industri yang berada diluar industri sunrise akan mengalami kesulitan untuk mengembangkan bisnis mereka.

 Itulah sebabnya mengapa banyak perusahaan yang akhirnya tutup dan tidak bisa melanjutkan untuk memutar roda bis mereka dikarenakan industri mereka sedang dalam masa sunset alias industri yang kurang diminati pada masa kini

Ketika masa milenial datang maka semua orang terhubung dengan internet apapun yang berhubungan dengan internet adalah bisnis yang bisa diandalkan

Bahkan perusahaan sebesar giant sekalipun tidak bisa bertahan melawan zaman milenial ini dikarenakan giant tidak bisa beradaptasi dengan kondisi online sehingga banyak cabang-cabang giant yang akhirnya tutup tidak bisa bertahan di mana pun mereka berada.

 

Baca juga : Jurus Sukses Universal

 

Ini adalah contoh yang begitu baik bagaimana kekuatan dari industri milenial bisa merajai dan membunuh industri-industri offline dan harus kita akui bahwa kekuatan dari kekuatan energi online itu sudah merata ke hampir seluruh bidang kehidupan

Bagi anda yang memang mendapatkan dampak dari karena ini terutama bisnis yang anda tekuni mengalami keterpurukan sudah waktunya untuk merapatkan diri bergabung dengan golongan milenial

Siapa itu?  Yaitu orang-orang yang terhubung dengan online atau internet, ada banyak profesi atau pekerjaan yang terhubung dengan internet anda bisa browsing di mesin pencari anda untuk mendapatkan informasi terbaru sesuai dengan potensi dan kemampuan anda tentunya

Banyak sekali orang yang bingung karena tidak siap untuk menghadapi masa milenial, mereka terbiasa bekerja secara offline sehingga tidak bisa bertahan dan harus tergusur oleh mereka-mereka yang berkemampuan online inilah yang membuat begitu banyak pengangguran dimana-mana dan berbagai perusahaan sudah mulai bersiap diri untuk tutup karena sudah tidak lagi sesuai dengan industri yang mereka tekuni.

 

Baca juga : Pengusaha Perlu Skill berpikir kreatif 

 

 Semuanya mulai beradaptasi dengan dunia online kebiasaan manusia zaman sekarang mulai dari memesan makanan sampai gaya berbelanja hingga gaya hidup lainnya, semuanya sudah terhubung dengan online

Ditambah lagi dengan pandemi corona yang mengharuskan orang harus berada di rumah maka komplit sudah penderitaan bagi orang-orang yang ber cara berpikir offline

 Namun tidak usah khawatir ketika ada pintu tertutup pasti ada pintu yang dibuka itu adalah keadilan tuhan bagi anda yang mungkin merasa mengalami jalan buntu tidak mendapat ide untuk berusaha maka mulailah untuk mengakrabkan diri dengan dunia online.

 Anda harus terhubung dengan internet dan mulailah untuk mencari peluang-peluang baru agar anda bisa bertahan di masa milenial apapun bahkan anda online kan lah karena itu merupakan sebuah jalan yang layak untuk anda coba

 Sementara mereka yang masih ke bertahan secara offline mereka harus berhadapan dengan kaum milenial yang notabene sudah sangat canggih mulai dari cara berpikir hingga teknologi yang mereka gunakan

 Jadi jangan pernah berharap bisa menang melawan mereka dunia ini memiliki kecenderungan untuk terus berubah dulu masih ada zaman offline semuanya bisa berjaya namun ketika memasuki zaman online hanya mereka yang melek teknologi lah yang bisa bertahan dan berkembang bahkan sukses luar biasa.

 

Baca juga : Cara Praktis Ukur Passion Seorang

 

Oleh karena itu bagi kita yang belum terbiasa untuk berdagang secara online atau berbisnis secara online maka mulailah membiasakan diri karena kita sudah memasuki zaman milenial segala sesuatunya terhubung dengan internet

 Jadi pesan kami mari sama-sama meninggalkan cara berpikir yang kolot atau offline mulailah untuk memikirkan secara online agar anda bisa bersaing dan bertahan dengan sesama pemain online lainnya oke itu saja yang bisa kami sampaikan semoga inspirasi ini ini bisa menjadi solusi bagi anda yang kehilangan mata pencaharian

Akhir kata tetap semangat belajar dan selalu bersabar dalam kondisi apapun karena segala sesuatunya selalu berubah dan selalu memberikan peluang baru bagi mereka yang mau belajar dan mencoba tetap semangat salam inspirasi setiap saat